Gunung Kidul adalah salah satu tempat wisata di Daerah Istimewa Yogyakarta atau Jogja. Gunung Kidul terkenal dengan pantainya yang menawan sebagai industri wisata. Ada banyak pantai laut yang indah di Gunung Kidul, selain itu, tempat wisata khas lainnya seperti gua, lereng, saluran air, dan lain-lain juga ada di Gunung Kidul.
Sebelum kita mengkaji tempat-tempat wisata Gunung Kidul untuk berlibur, terlebih dahulu kita mengenal lebih dekat Kabupaten yang pusat pemerintahannya di Wonosari ini. Kabupaten Gunung Kidul berbatasan langsung dengan Kabupaten Klaten, Kabupaten Wonogiri, Kabupaten Bantul dan Kabupaten Sleman. Selain itu Gunung Kidul juga memiliki pantai yang luas.
![]() |
https://www.instagram.com/satrio_0202/ |
Wilayah Gunung Kidul sebagian besar adalah pegunungan landai dan berkapur, dan sering terkena kekeringan saat kemarau datang dan menjadikan wilayah termiskin di Daerah Istimewa Yogyakarta. Namun pandangan itu kini sudah mulai hilang seiring pesatnya perkembangan wisata di kawasan Gunung Kidul.
Kabupaten Gunung kidul memiliki luas wilayah seluas 1.485,36 km2 atau kurang lebih 46,63% dari luas wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta. Pusat pemerintahan Gunung Kidul, Wonosari berada di sebelah tenggara Kota Yogyakarta kurang lebih berjarak 39 km.
Berikut adalah List Wisata yang Berada Di Kawasan Gunung Kidul
Pantai Pok Tunggal
Pantai Siung
Gunung Ireng Patuk
Goa Jomblang
Gunung Bagus Paliyan
Gunung Api Purba Nglanggeran
Air terjun Luweng Sampang
Pantai Indrayanti
Pantai Baron
Pantai Jogan
Pantai Sundak
Pantai Krakal
Goa Gelatik
Air Terjun Sri Gethuk
Gua Seropan
Gua Jomblang
Cave Tubing Kalisuci
Pantai Sadranan
Bukit Bintang
Pantai Ngobaran
Pantai Gesing
Bukit Kosakora
Air Terjun Sri Gethuk
Pantai Timang
Kalisuci Cave Tubing
Hutan Jati Banyusoco, Playen
Pantai Wedi Ombo
Pantai Slili
Pantai Timang
Pantai Jungwok
Rafting di Kali Oyo Gunungkidul
Pantai Seruni
Pantai Drini
Pantai Sepanjang
Pantai Kukup, Desa Kemadang, Kecamatan Tanjungsari
Embung Batara Sriten (**)
0 komentar